Kau, datang bersama rahmat Tuhan
Yang jatuh dengan rintik nada yang selaras
Iramanya.... Seakan menghanyutkan
Ke dalam syahduhnya senandung dawai asmara
Kau adalah pesan masa lalu
Yang datang bersama kenangan
Sedikitpun, kau tak bisa menahan dirimu
Untuk menemuiku bersama dengan rintiknya
Aku tak bisa menaksirmu
Kau yang jahat, atau...
Aku yang rindu
Tombolopao, Kab. Gowa
Sabtu, 16 Mei 2020
Komentar
Posting Komentar